Bagaimana Mini Mengubah Dunia Motorsport Part.3

Mini Cooper WRC Rally
History & Legacy, Mini had it all. Siapa yang tidak tergugah hatinya saat mengikuti kisah tim Mini Cooper & Monte Carlo pada era 60an disini? It shows how (battle) spirit can overachieved size of the fighters. Yeah, tapi ada 1 hal mengganjal : Dengan sejarah kejayaan yang agung & melegenda, apakah mereka (Mini modern) dapat mengulang kejayaan masa lampau? Hmm…

Klik ini untuk selengkapnya akan kiprah Mini & motorsport modern

Bagaimana Mini Mengubah Dunia Motorsport Part.2 : Mini’s Monte Carlo Marvelous Magic

Mini Cooper Monte Carlo
Sometimes, magic happens in the smallest thing. Ambil contoh : Bakteri. Salah satu organisme terkecil didunia. Kasat mata, terkesan remeh. Tapi sebenarnya, bakteri adalah elemen terpenting dari kehidupan. Tanpanya, tidak ada siklus kehidupan, tak ada pengurai, tak ada sumber nutrisi, tak ada kehidupan & kematian. Sebuah rotasi tanpa akhir.

Ah sudahlah, ini bukan blog ilmu pengetahuan Biologi atau fenomena alam. Now let’s move the the real deal of this blog : Automotive stories. Sesuai janji kemarin, saatnya mengulas trilogi kisah Mini!

Klik ini untuk selengkapnya soal bukan-kisah-bakteri ini!

Bagaimana Mini Mengubah Dunia Motorsport Part.1

Mini Cooper Motorsports
Mini, berasal dari bahasa Latin minimus yang berarti kecil. Biasa digunakan dalam menggambarkan sesuatu yang mungil, seperti rok mini misalnya hehehe…Yah, jika kita mendengar kata itu, maka yang akan muncul dalam pikiran kita adalah (selain rok mini) adalah sesosok mobil kompak, gesit & lincah dari Inggris, Mini.

Klik ini untuk kisah selengkapnya akan Mini & Motosport

HATEM Motorsport BMW 120d Coupe “1M”, Law & Order

HATEM BMW 120d 1M
Pajak. Ah, sebuah kata yang sangat mengusik batin penggemar otomotif, terutama di negara-negara seperti Asia, Afrika & Eropa Timur. Bayangkan, harga sebuah Mitsubishi LanEvo X GSR di Inggris berkisar di angka 422 juta, dikarenakan pajak di Indonesia, harga yang harus dibayar penggemarnya adalah 1,2M! Membuat banyak orang mengurungkan niatnya memiliki sedan 4-pintu pembantai supercar ini…

Klik untuk lebih lengkap soal “1M” ini

Alexander Gräff 525e E28 POLIZEI, Polisi Nakal?

Police Drift
Nama BMW dan drifting, awalnya kurang dianggap pasangan yang serasi. Mungkin ini terjadi karena harga mobil BMW di Asia misalnya, terasa masih mahal karena dianggap mobil mewah. Padahal di Eropa, kebanyakan drifter memakai mobil BMW (terutama varian old-school) karena justru memiliki harga yang terjangkau, dan memiliki performa yang baik serta penggerak RWD

Bagaimana mobil polisi dipakai drift? Klik ini!